in

11 Kaos Kaki Wanita Muslimah yang Keren & Nyaman Dipakai

kaos kaki wanita muslimah

Kaos kaki wanita muslimah merupakan salah satu barang yang penting. Sebagai pemeluk agama Islam, wanita  diwajibkan untuk menutup auratnya. Termasuk kaki. Supaya penampilan Anda makin syar’i, yuk lengkapi dengan 11 rekomendasi kaos kaki wanita muslimah. Check this out!

Produk kaos kaki wanita muslimah model wudhu panjang sebetis yang menggunakan bahan spandek nylon kualitas premium grade A. Kualitasnya yang amat baik, tak mudah melar, adem, serta nyaman saat digunakan.

Kaos Kaki Wudhu Teknologi Smart Temp HeIQ - Kaos kaki wanita muslimah yang keren dan nyaman

1. Kaos Kaki Wudhu Teknologi Smart Temp HeIQ – Kaos kaki wanita muslimah yang keren dan nyaman

Kaos kaki wudhu jempol ini telah dilengkapi teknologi Smart Temp HeIQ. Sangat nyaman dipakai, kaki bisa ‘bernapas’ serta tidak gerah.

Produk ini mempunyai panjang 33 cm, lebar 8 cm, serta berwarna cream. Komposisi material yang digunakan yakni nylon 70%, spandex 27%, serta elastan 3%.

2. Kaos Kaki Hijab Bahan Lembut dan Nyaman – Kaos kaki wanita muslimah dengan aneka warna

Kaos kaki satu ini bisa menjadi opsi terbaik untuk mendukung kegiatan perempuan muslim. Karena sangat nyaman saat dipakai. Desainnya juga khusus supaya lebih gampang saat dipakai berwudhu.

Produk ini memiliki berbagai varian warna yang dapat dipilih sesuai outfit Anda. Motif yang disediakan polos dengan ketebalan pas. Tidak menerawang saat dipakai.

Untuk bahan, kaos kaki ini menggunakan nylon spandek yang halus serta lembut. Sementara, untuk ukurannya mempunyai panjang sebetis atau kira-kira 35 cm.

Kaos Kaki Wanita Muslimah Motif Lucu - Kaos kaki wanita muslimah dari bahan premium

3. Kaos Kaki Wanita Muslimah Motif Lucu – Kaos kaki wanita muslimah dari bahan premium

Kaos kaki printing ini menggunakan material nylon dan spandex cashsmeer. Sangat lembut, anti gerah, juga nyaman ketika dikenakan. Produk ini juga tak mudah bau, anti bakteri, serta breathable atau dapat ‘bernapas’. Di samping itu, kaos kaki ini gampang dicuci, lebih awet, dan pastinya tahan lama. Ukuran panjang produk ini mulai 33-35 cm. Cocok dipakai untuk muslimah dalam berbagai aktivitasnya.

4. Kaos Kaki Super Elastis – Kaos kaki wanita muslimah yang nyaman dipakai setiap hari

Produk ini terbuat dari material berkualitas, elastis, lembut serta nyaman ketika dipakai untuk kegiatan sehari-hari. Model yang dihadirkan juga bervariasi. Ada model kaos kaki biasa, ada juga model kaos kaki jempol.

Kaos Kaki Original Turki - Kaos kaki wanita muslimah anti gatal

5. Kaos Kaki Original Turki – Kaos kaki wanita muslimah anti gatal

Produk ini mempunyai desain anti selip serta tak gampang kendur. Selain itu, produk ini juga tak akan menyebabkan kaki jadi mudah lelah maupun gerah. Produknya pun sudah dilengkapi anti bakteri yang bisa menghindarkan kaki dari gatal-gatal hingga bau tak sedap.

6. Kaos Kaki Wanita Bahan Lembut – Kaos kaki yang tidak transparan, serta berkualitas

Kaos kaki ini mempunyai kualitas yang amat baik. Anti selip, kuat, serta bisa memberikan kesan memijat ketika dikenakan. Kaos kaki ini menggunakan bahan 94% polyamide serta 6% elastan. Sehingga tak panas, lembut, juga tak akan membuat kaki Anda merasa gerah.

Selain itu, kaos kaki ini terdapat karet yang tidak terlalu ketat. Membuat kaki bisa ‘bernafas’ sekaligus tetap nyaman walau dipakai seharian penuh.

7. Kaos Kaki Sebetis – Kaos kaki perempuan muslimah yang membuat aurat lebih tertutup

Kaos kaki ini mempunyai panjang sebetis. Pas digunakan oleh perempuan muslim. Material yang dipilih jug berkualitas, lentur sekaligus tak mudah melar.

Produk ini hadir dengan banyak pilihan warna. Modelnya bagus. Tidak transparan. Produk didesain bergelombang di bagian atas, sehingga amat nyaman dipakai untuk kegiatan sehari-hari.

Kaos Kaki Wanita Muslimah Model Wudhu Panjang Sebetis - Kaos kaki wanita muslimah yang memudahkan untuk persiapan sholat

8. Kaos Kaki Wanita Muslimah Model Wudhu Panjang Sebetis – Kaos kaki wanita muslimah yang memudahkan untuk persiapan sholat

Produk ini menggunakan bahan spandek nylon kualitas premium grade A. Kualitasnya yang amat baik, tak mudah melar, adem, serta nyaman saat digunakan.

Produk ini juga mempunyai banyak varian warna, sehingga lebih gampang dipadukan dengan outfit Anda. Sedangkan ukurannya yang mencapai betis cocok dikenakan oleh perempuan muslim. Keunggulan lainnya adalah gampang dicuci, lebih awet, serta tahan lama.

9. Muslimah Basic Socks Motif Flowery – Kaus kaki wanita muslimah untuk Anda yang ceria dan suka berpetualang

Salah satu kaos kaki yang cantik, menarik, dan selalu laris. Motifnya menggunakan bunga-bunga. Kaos kaki satu ini cocok untuk kegiatan sehari-hari. Bermotif keren serta ceria. Panjangnya mencapai 40 cm. Menggunakan material katun adem.

10. Kaos Kaki Jempol Motif Maroon Stripes – Kaos kaki wanita muslimah yang punya motif anti mainstream

Kaos kaki model jempol nyaman dikenakan saat bersepatu. Lebih oke jika dipakai dengan sandal. Dijamin Anda dapat aktif bergerak. Tersedia model maroon stripes yang dapat dipilih. Simple tapi sangat menarik.  Cocok untuk menemani ketika ada acara santai. Panjang produk ini sampai 31 cm.

Kombinasi Hijau Mint dan Hitam - Kaos kaki wanita muslimah yang memiliki campuran warna sangat menarik

11. Kombinasi Hijau Mint dan Hitam – Kaus kaki wanita muslimah yang memiliki campuran warna sangat menarik

Seri ini ukurannya di atas mata kaki. Kurang lebih panjang 40 cm dengan lebar 9 cm. Nyaman karena menggunakan bahan nilon serta spandek. Modelnya kaos kaki jempol. Kaos kaki ini hadir dengan banyak pilihan warna. Terbuat dari material polyester. Selain itu, panjangnya mencapai betis sehingga dapat membuat Anda jadi lebih mudah menutup aurat.

Baca juga:

Kaki merupakan salah satu bagian yang jadi aurat wanita muslimah. Oleh sebab itu bagian tubuh ini juga harus tertutup. Salah satu usaha untuk melengkapi tampilan syar’i muslimah sekaligus menutupi kaki adalah dengan memakai kaos kaki. Nah, dari berbagai kaos kaki perempuan muslimah di atas, mana yang jadi favorit Anda?

Written by monroe

Tinggalkan Balasan

Dilihat Dari Keluarga Jamur dan Bentuknya - Perbedaan Jamur Merang dan Jamur Kancing

Ingin Budidaya Jamur? Wajib Ketahui 3 Perbedaan Jamur Merang dan Jamur Kancing Dulu

Intususepsi - Ciri ciri usus melintir pada bayi mulai usia 6 bulan

Inilah 11 Fakta Tentang Ciri Ciri Usus Melintir pada Bayi