in

Apa Saja 9 Batas Laut dan Daratan Pulau Sumatera? Dijelasin Disini

Laut Sumatera - Batas laut dan daratan Pulau Sumatera yang cukup luas

Batas laut dan daratan Pulau Sumatera menentukan sampai batas mana wilayah tersebut berada. Sudahkah Anda mengetahui batas-batas tersebut atau sudahkah Anda pernah mempelajarinya ketika belajar di sekolah?

Teluk Benggala yang memiliki bentuk seperti segitiga ini merupakan salah satu dari batas laut dan daratan Pulau Sumatera. Teluk ini membatasi pulau tersebut dengan bagian wilayah lain di sisi sebelah utara.

Laut Sumatera - Batas laut dan daratan Pulau Sumatera yang cukup luas

1. Laut Sumatera – Batas laut dan daratan Pulau Sumatera yang cukup luas

Mari awali dengan membahas Laut Sumatera yang merupakan batas dari Pulau dengan nama yang sama. Laut Sumatera ini terdiri atas beberapa laut yang tentunya berada di sekitar atau tidak jauh dari Pulau Sumatera. Luas Pulau Sumatera ialah 473.481 km² . Dari luas Pulau Sumatera tersebut, ada 9 provinsi yaitu Aceh, Sumatera Utara, Riau, Sumatera Barat, Kepulauan Riau, Jambi, Bengkulu, Sumatera Selatan, dan Lampung.

Laut-laut yang merupakan bagian dari Laut Sumatera tersebut tentunya membatasi Pulau Sumatera. Posisinya berbeda-beda jika disebutkan dalam arah mata angin terhadap pulau yang merupakan salah satu pulau terbesar di Indonesia itu.

2. Teluk Benggala – Batas laut dan daratan Pulau Sumatera di antara 2 pulau

Nama Teluk Benggala mungkin sudah tidak asing bagi sebagian orang, tetapi tidak familiar bagi sebagian lainnya. Teluk yang satu ini merupakan teluk yang letaknya berada di sebelah timur laut dari Lautan Hindia.

Teluk Benggala yang memiliki bentuk seperti segitiga ini merupakan salah satu dari batas laut dan daratan Pulau Sumatera. Teluk ini membatasi pulau tersebut dengan bagian wilayah lain di sisi sebelah utara.

3. Selat Sunda – Batas laut dan daratan Pulau Sumatera yang biasanya dilalui saat mudik

Selat Sunda merupakan salah satu selat yang sering sekali disebut-sebut dalam buku pelajaran, bahkan Selat Sunda sudah dipejalajari sejak sekolah dasar. Jika Anda melihat serta mengamati peta, Selat Sunda ini berada di antara Pulau Jawa dan Sumatera.

Selat yang merupakan penghubung antara dua pulau besar di Indonesia itu ternyata juga menjadi salah satu batas Pulau Sumatera. Selat Sunda ini membatasi Pulau tersebut dari wilayah lain di sebelah selatan arah mata angin.

Samudra Hindia - Batas laut dan daratan Pulau Sumatera di sebelah barat

4. Samudra Hindia – Batas laut dan daratan Pulau Sumatera di sebelah barat

Jika Anda memperhatikan peta Indonesia, akan tampak bagian biru yang sangat luas di luar dari pulau-pulau milik Indonesia. Samudra Hindia memang merupakan samudera yang sangat luas dan merupakan yang paling besar nomor tiga.

Samudra yang dalam Bahasa Sansekerta ini disebut sebagai Ratnakara juga merupakan batas dari Pulau Sumatera. Perairan yang menakjubkan ini merupakan perbatasan laut dan daratan Sumatera di sebelah barat.

Selat Malaka -  Pulau Sumatera yang di masa lalu menjadi bagian penting jalur pelayaran

5. Selat Malaka – Batas laut dan daratan Pulau Sumatera yang di masa lalu menjadi bagian penting jalur pelayaran

Selanjutnya mari bicarakan tentang Selat Malaka yang juga merupakan batas dari Pulau Sumatera. Selat ini merupakan salah satu jalur pelayaran yang tergolong sangat penting di dunia, seperti halnya Terusan Suez.

Selain beberapa batas sebelumnya, Selat Malaka juga menjadi batas dari wilayah Pulau Sumatera di sebelah Timur. Untuk membuktikannya, Anda bisa melihat Pulau Sumatra di peta yang ada di ponsel maupun peta yang sudah dicetak.

6. Kepulauan Mentawai – Perbatasan laut dan batas daratan Pulau Sumatera yang termasuk di wilayah Sumatera Barat

Sebelumnya telah disebutkan beberapa perairan yang menjadi batas dari Pulau Sumatera. Ternyata masih ada batas lain dari pulau yang menjadi satu di antara beberapa pulau besar ini, contohnya Kepulauan Mentawai.

Kepulauan Mentawai yang letaknya di Samudra Hindia ini merupakan gugusan dari beberapa pulau pada satu wilayah. Daerah yang masuk ke dalam wilayah Sumatera Barat ini juga merupakan perbatasan laut Sumatera Barat dan daratan Sumatera di selatan.

Pulau Kalimantan - Batas wilayah laut dan darat Pulau Sumatera di bagian timur

7. Pulau Kalimantan – Perbatasan wilayah laut dan batas daratan Pulau Sumatera di bagian timur

Selain Pulau Sumatera, Indonesia memiliki pulau besar lain yang ada adalah Pulau Kalimantan. Pulau yang satu ini memiliki berbagai kekayaan dalam hal budaya dan aspek lainnya, contohnya adalah keberadaan pasar terapung.

Pulau Kalimantan juga dapat dikatakan sebagai batas wilayah daratan dari Pulau Sumatera. Batas Pulau Sumatra tersebut terdapat pada sebelah timur dari Pulau Sumatera jika Anda melihat dengan mata angin.

8. Singapura – Batasan perairan serta batas daratan Pulau Sumatra yang merupakan negara lain

Negara Singapura merupakan negara tetangga dari Indonesia memiliki kemajuan yang begitu pesat. Disebut negara tetangga karena letaknya memang cukup berdekatan dengan posisi wilayah Indonesia.

Negara dengan julukan Kota Singa ini ternyata dapat dikategorikan sebagai batas daratan dari Pulau Sumatera seperti beberapa poin sebelumnya. Singapura menjadi batasan laut serta daratan Sumatera di sebelah utara.

Singapura dulunya adalah negara yang menjadi titik penting pelabuhan Malaka sebagai jalur perdagangan di dunia. Terutama jalur sutra untuk rute perdagangan dari Asia. Karena itulah, sebagai semenanjung yang berbatasan dengan pulau Sumatera, sekarang banyak orang Batam, Sumatera, yang sering ke Singapura meski hanya sekedar beli barang sederhana.

9. Malaysia – Perbatasan laut dan batas daratan Sumatera yang merupakan negara serumpun

Negara tetangga lain yang tampak sangat dekat posisinya menurut peta dengan Indonesia adalah Malaysia. Negara yang terbilang masih serumpun dengan Indonesia ini memiliki sebagian wilayah yang menempel dengan wilayah tanah air.

Malaysia is really close to Indonesia. No wonder, we have much cool similarity. Jadi, tidak heran jika orang-orang Malaysia dan Indonesia memiliki penampilan yang mirip.

Bersama dengan Singapura, Malaysia juga merupakan salah satu batas daratan dari Pulau Sumatera. Negara yang terdiri dari tiga belas negara bagian ini menjadi batas pulau tersebut di sebelah utara.

Baca juga:

Demikian adalah perbatasan laut serta batas daratan Sumatera yang menjelaskan seluas mana wilayah pulau tersebut. Untuk memahami letaknya dengan lebih jelas, Anda bisa membuka peta, khususnya pada bagian pulau Sumatera dan mengamatinya.

Written by monroe

Pulau Seram - Nama-nama dataran rendah di Pulau Papua dan Maluku yang punya beragam pantai berpasir indah

7 Nama-Nama Dataran Rendah di Pulau Papua dan Maluku yang Begitu Cantik

ASEAN Merupakan Organisasi dari Negara di Kawasan Asia Tenggara, Ini Penjelasannya