in

Yuk Jalan-Jalan ke 7 Danau Terbesar di Benua Asia ini!

Danau Urmia - Danau Terbesar di Benua Asia

Anda tim liburan kemana? Daratan seperti gunung dan bukit yang tinggi dan bisa memandang ke bawah, atau lautan serta danau yang menyimpan keindahan di dalamnya?. Jika anda mengaku sebagai pecinta alam dan sering melakukan travellling pastinya akan tahu benua-benua berikut ini. Jika belum mengenal serta sempat berkunjung ke sana, anda bisa melihatnya terlebih dahulu sebagai referensi untuk berkeliling di sekitar benua Asia. Dan berikut ini 9 danau terbesar di benua Asia yang wajib untuk dikunjungi agar tak menyesal.

Berada di negara Kirzikistan, jika anda berkunjung ke sini maka akan melihat danau Issyk Kul yang memiliki kedalama hingga 668 meter, dan bisa menampung air sebanyak 1.738 kilometer kubik, sangat dalam dan luas bukan?. Air danau Issyk Kul ini berasal dari sungai Glaciers dan juga sungai Evaporation.

Laut Kaspia - Danau Terbesar di Benua Asia

1. Laut Kaspia – Danau Terbesar di Benua Asia

Danau terbesar di benua Asia pertama adalah laut Kaspia. Lautan ini sudah terkenal di kalangan pecinta alam sebagai danau paling luas yang ada di benua Asia dan juga dunia. Pasti anda bingung dengan kata laut yang disematkan pada Kaspia bukannya danau, hal itu disebabkan salah satunya saat di kaspia anda akan menemukan danau yang seluruh airnya adalah asin yaitu laut kaspia. Penyebutan laut pun diletakkan karena Kaspia sangat luas mencapai 371.000 kilometer persegi. Terletak di antara 2 benua besar Asia dan Eropa, kemudian melintasi 6 negara diantaranya Iran, Azerbaijan, Rusia, Kazakhstan, serta Turkmenistan.

Danau laut kaspia paling besar di benua Asia ini menjadi daratan depresi yang merupakan salah satu titik terendah dunia, kedalamannya mencapai 1.025 meter dan raat-rata kedalamannya adalah 211 meter, panjangnya berada di 1.020 kilometer, lebar 435 kilometer dan juga mampu menampung air sebanyak 78.200 kilometer kibuk air. Di dalam danau Kaspia juga terdapat kandungan minyak bumi dan persediaan gas alam yang sangat penting bagi negara-negara di dunia.

2. Danau Baikal – Danau Terbesar di Benua Asia

Diurutan kedua dari benua terbesar di benua Asia ditempati oleh Danau Baikal. Danau air tawar ini juga masuk ke dalam danau tertua serta paling dalam, tak hanya di Asia namun di dunia. Baikal juga menjadi warisan dunia dengan umur sangat tua. Letaknya berada di negara Rusia dengan luas 31.494 kilometer persegi dan kedalaman air tawar mencapai 1.637 meter.

Dua persen dari air tawar di dunia juga bisa anda temukan di danau Baikal. Mungkin anda pun tidak akan pernah menyangkal jika 90 persen air tawar yang digunakan di Rusia berasal dari danau Baikal ini. Baikal ternyata berasal dari kata Tata Baikul yang berarti danau kaya. Tak heran jika Baikal kemudian mendapat julukan mata biru Siberia karena nama dan semua hal yang mengelilinya.

Danau Balkash - Danau Terbesar di Benua Asia

3. Danau Balkash – Danau Terbesar di Benua Asia

Di urutan ketiga danau paling besar di benua Asia anda akan menemukan danau Balksah yang terletak di negara Kazakhstan, yang juga menjadi danau terluas kelima di seluruh dunia. Danau Balksah sendiri memiliki luas mencapai 16.400 kilometer persegi, hiingga kedalaman 26 meter.

Jika dilihat dari letaknya, dan jika anda ingin mengunjungi benua Balkash, maka anda bisa mendatangi Kazakhstan dan China, karena bagian danau berada di kedua negara ini. 85 persen berada di Kazakhstan dan sisanya ada di negara tirai bambu itu. Air dari danau Balkash ini berasal dari sungai Koksu dan sungai Kapal. Bahkan danau ini juga sering dimanfaatkan oleh masyarakat sekitar untuk mengairi lahan petanian mereka. Cukup menarik bukan untuk menjadikan danau Balkash sebagai destinasi travellinganda?.

4. Danau Issyk Kul – Danau Terbesar di Benua Asia

Berlanjut ke urutan keempat dari danau besar di benua Asia, anda akan menemukan danau Issyk Kul yang memiliki luas 6.332 kilometer persegi dan juga merupakan danau vulkanik. Berada di negara Kirzikistan, jika anda berkunjung ke sini maka akan melihat danau Issyk Kul yang memiliki kedalama hingga 668 meter, dan bisa menampung air sebanyak 1.738 kilometer kubik, sangat dalam dan luas bukan?. Air danau Issyk Kul ini berasal dari sungai Glaciers dan juga sungai Evaporation.

Danau Urmia - Danau Terbesar di Benua Asia

5. Danau Urmia – Danau Terbesar di Benua Asia

Masih belum cukup untuk destinasi wisata anda? Kalau begitu anda bisa berpergian ke danau besar di benua Asia yang ada diurutan kelima, yakni danau Urmia. Luasnya mencapai 5.200 kilometer persegi, dengan terletak di negara Iran. Danau ini membentang sepanjang 140 kilometer dan lebar 55 kilometer serta kedalaman 16 meter.

Jika anda berkunjung ke danau Urmia, maka di bagian tengah danau anda akan melihat pulau-pulau kecil, salah satunya pulau Shahi. Sama seperti danau lainnya, danau Urmia ini juga diairi oleh beberapa sungai, dimulai dari sungai Simineh, Zola, Rozeh, Mahabad, Nazlou, Leylan, Gadar, Ghaie, Aji serta Alamlao.

6. Danau Taymyr – Danau Terbesar di Benua Asia

Danay Taymyr yang terletak di Rusia dan memiliki panjang 204 kilometer serta lebar 154 kilometer hingga kedalaman 204 kilometer, adalah danau paling besar di benua Asia keenam yang bisa anda lihat. Diairi oleh snugai Severnaya, Zapadnaya, Bikada Nguoma, Kalamissamo dan juga Yamutarida, danau ini mampu menampung air sebanyak 12,8 kilometer kubik.

Danau Khanka - Danau Terbesar di Benua Asia

7. Danau Khanka – Danau Terbesar di Benua Asia

Terakhir dari urutan danau terbesar di benua Asia adalah Danau Khanka yang berada di antara dua negara yakni China dan Rusia. Memiliki luas 4.190 kilometer persegi, danau ini bisa menampung air sebanyak 18,3 kilometer dari sungai-sungai yang mengairinya. Air dari danau Khanka akan membeku pada musim dingin, yaitu diantara bulan Desember hingga Maret.

Baca juga:

Itu tadi daftar 7 danau terbesar di benua Asia yang bisa mejadi destinasi anda untuk travellingsekaligus melihat keindahannya.

Written by monroe

Tinggalkan Balasan

Menurunkan Kelarisan suatu Usaha - Bahaya bau bangkai tikus yang berkaitan dengan ekonomi

Jangan Abaikan 11 Bahaya Bau Bangkai Tikus Bagi Kesehatan

Manfaat Labu Kuning Untuk Asam Lambung

Kenali Manfaat Labu Kuning Untuk Asam Lambung dan 7 Kebaikan Lainnya