Bagi yang pernah mendengar penyakit pembengkakan hati, ada beberapa gejala pembengkakan hati yang bisa diketahui. Mengetahui gejala tersebut berguna untuk mengantisipasi sedari dini jika Anda mengalami salah satu gejalanya agar bisa diobati segera. Paling tidak Anda bisa berkonsultasi pada dokter, jika Anda mencurigai salah satu gejala terdapat pada tubuh. Adapun gejalanya antara lain:
Wajah yang terlihat pucat dapat dikatakan kalau tubuh seseorang sedang mengalami masalah kesehatan. Karena, suatu penyakit dapat membuat wajah kita terlihat lebih putih dari biasanya atau normalnya. Begitupun pada penyakit pembengkakan hati ini, bisa ditandai dari wajahnya yang pucat.
1. Sakit Perut Sebelah Kiri – Gejala pembengkakan hati yang terletak di bagian perut
Gejala pertama dari pembengkakan hati dan bisa dijadikan gejala utama yang spesifik pada penyakit hati adalah terasa sakit perut. Tapi sakit perut ini tidak bisa disamakan dengan sakit perut pada umumnya, melainkan sakit perut pada bagian sebelah kiri.
Jadi bukan semua gejala sakit perut adalah pembengkakan hati. Tapi untuk gejala yang satu ini sangat kentara sebagai gejala pembengkakan hati.
2. Pencernaan Cepat Kenyang – Gejala pembengkakan hati yang tampak dari keseharian
Karena terjadinya permasalahan pada pencernaan yang berhubungan dengan perut, sehingga membuat perut dan pencernaan Anda menjadi cepat atau mudah kenyang. Itu merupakan gejala lain pada penyakit ini.
Perut atau pencernaan yang cepat kenyang memang beberapa menunjukkan gejala dari beberapa penyakit, salah satunya penyakit pembengkakan hati ini.
3. Sensasi Perut Kembung – Gejala pembengkakan hati yang ditandai dengan rasa begah
Selain pencernaan yang bermasalah yang membuat cepat kenyang, terdapatnya sensasi perut kembung yang juga menjadi pertanda penyakit pembengkakan hati.
Oleh karena itu, jika Anda merasa adanya perut agak sedikit kembung maka harus diperhatikan kelanjutannya dari gejala lainnya. Jika tidak terdapat gejala lainnya, mungkin Anda hanya mengalami perut kembung biasa yang menyebabkan masuk angin.
4. Rentan Terkena Asam Lambung – Gejala pembengkakan hati yang berhubungan dengan organ pencernaan
Mungkin Anda belum terlalu menyadari atau mengetahui, kalau penyakit ini juga berhubungan dengan asam lambung. Sangat terlihat benang merahnya gejala-gejala sebelumnya dengan asam lambung yang masih seputar permasalahan perut dan pencernaan. Karena, ternyata tanda dari penyakit pembengkakan hati lainnya adalah rentan terkena asam lambung.
5. Berat Badan Menurun – Gejala pembengkakan hati yang tampak secara kasat mata
Penyebab salah satu gejala yaitu perut yang mudah kenyang, ternyata juga menyebabkan gejala lainnya muncul. Dimana berat badan Anda menurun dengan sendirinya dan sangat mudah turun.
Terlihat sekali kalau tubuh dan khususnya bagian perut atau pencernaan Anda memang sedang terjadi masalah atau kerusakan sistem. Berat badan yang mudah menurun memang terkadang bisa menjadi alarm bagi tubuh Anda, kalau sedang terjadi suatu masalah pada tubuh.
6. Mudah Terkena Infeksi – Gejala pembengkakan hati yang berisiko ke penyakit lain
Karena salah satu penyebab dari penyakit tersebut adalah infeksi malaria, maka gejala yang ditimbulkan juga terdapat bahwa Anda mudah terkena infeksi apapun. Oleh karena itu, Anda perlu sedikit waspada jika pada suatu waktu Anda terasa mudah terkena infeksi.
7. Mudah Pendarahan – Gejala pembengkakan hati yang kurang umum
Sebagai gejala pembengkakan hati, mudah pendarahan juga termasuk salah satu gejalanya. Karena, gejala ini termasuk gejala yang kurang umum sehingga dapat dikenali penyakitnya.
Pada dasarnya ada beberapa penyakit yang membuat tubuh Anda menjadi cepat dan mudah lelah. Karena, tubuh yang mudah lelah memang menandakan tubuh Anda sedang lemah dan bermasalah. Oleh karena itu, sangat dibutuhkan istirahat yang cukup agar tubuh tidak mudah terkena penyakit. Namun, pada penyakit ini juga didapati gejala tubuh mudah lelah tersebut.
8. Anemia – Gejala pembengkakan hati yang kerap muncul dengan tanda-tanda pucat
Anemia dikenal merupakan penyakit kekurangan darah, dan anemia juga bisa menjadi pertanda kalau Anda mengalami gejala dari penyakit ini. Karena, pada dasarnya mengalami anemia sudah merupakan kondisi yang kurang baik. Tidak hanya sebagai gejala penyakit ini, tetapi juga pada gejala penyakit yang lain.
9. Berkeringat Pada Malam Hari – Penyakit pembengkakan hati yang membuat perasaan tidak nyaman
Mengeluarkan keringat secara tidak wajar memang pertanda kalau tubuh sedang tidak sehat, walaupun keluarnya keringat sebenarnya bisa menjadi bagus saat sakit.
Karena, artinya keringat yang keluar membawa serta penyakit tersebut keluar. Namun, beberapa kondisi berkeringat dapat dijadikan pertanda sakit pembengkakan hati. Yaitu, berkeringat hanya pada malam hari.
10. Wajah Pucat – Gejala pembengkakan hati yang berhubungan dengan anemianya
Wajah yang terlihat pucat dapat dikatakan kalau tubuh seseorang sedang mengalami masalah kesehatan. Karena, suatu penyakit dapat membuat wajah kita terlihat lebih putih dari biasanya atau normalnya. Begitupun pada penyakit pembengkakan hati ini, bisa ditandai dari wajahnya yang pucat.
11. Demam dan Tidak Nyaman Pada Perut – Pertanda penyakit pembengkakan hati yang harus dibawa ke dokter segera
Gejala terakhir yang bisa ditandai kalau seseorang mengalami pembengkakan hati adalah demam atau badan panas dan rasa tidak nyaman pada perut. Kembali lagi pada beberapa gejala sebelumnya yang memang berhubungan dengan perut, sehingga itulah yang membuat perut menjadi tidak nyaman. Ketika perut menjadi sakit dan tidak nyaman, maka tubuh akan terasa panas dan mengalami gejala demam.
Baca juga:
- Tambah Wawasan dengan Mengetahui 7 Nama-Nama Dataran Rendah di Pulau Jawa
- Waspadai Penyebab Sakit Tulang Rusuk Sebelum Fatal
- 7 Urutan Member NCT Tertampan, Setujukah NCTzen?
- Simak 30 Jenis Tanaman Hias Untuk Dekorasi Rumah
Itulah beberapa gejala yang diketahui bisa dikategorikan sebagai gejala pembengkakan hati. Jika ada salah satu gejala yang sangat spesifik dari daftar di atas, mungkin Anda harus segera berobat dan berkonsultasi ke dokter. Selain itu, perhatikan gaya hidup Anda yang juga sedikitnya bisa menyebabkan terjadinya penyakit tersebut. Care your body before something worst happen.