Tidak semua orang tahu mengenai kehadiran kalori buah naga untuk diet. Padahal buah yang satu ini bisa menjadi menu pelengkap diet yang tidak kalah sedap daripada buah lainnya. Anda bisa menjadikannya selingan menggantikan buah-buahan yang sering Anda konsumsi. Untuk mendapatkan kalori tersebut, Anda bisa menggunakan cara mengolah buah naga di bawah ini.
Selain sebagai santapan pada momen-momen tertentu, Anda bisa menjadikan buah naga sebagai menu rutin. Sebagai contoh setiap beberapa hari dalam seminggu Anda menjadwalkan untuk makan buah naga di jam tertentu. Dengan konsumsi yang tidak berlebihan Anda bisa mendapatkan kalori buah naga untuk diet sesuai dengan harapan.
1. Smoothie Buah Naga – Kalori buah naga untuk diet bisa maksimal jika dibuat minuman segar
Smoothie merupakan salah satu minuman yang cukup populer, khususnya di kalangan anak muda. Salah satu cara mendapatkan kalori buah naga untuk diet adalah dengan mengolah buah naga menjadi smoothie. Buah naga yang sudah dikupas dan dipotong-potong nantinya dihaluskan dan dicampur dengan bahan smoothie pada umumnya. Tentunya selain nikmat, smoothie ini lembut.
2. Jus Buah Naga – Kalori buah naga untuk diet akan bisa lebih menunjang aktivitas jika diolah jadi jus
Nah, salah satu olahan yang paling mudah dibuat untuk mendapatkan kalori buah naga untuk diet adalah jus. Jus buah naga dibuat dengan menghaluskan buah naga yang sudah dibersihkan dan dipotong. Bersamaan dengan itu, dicampurkan pula susu, air, dan gula (jika mau). Ketika semua bahan sudah tercampur rata, masukkan ke dalam gelas atau botol untuk diminum.
3. Buah Naga sebagai Hidangan Penutup – Kalori buah naga untuk diet cukup untuk hidangan penutup
Biasanya setelah makan-makanan yang cukup berat, orang suka makan hidangan penutup. Buah naga juga bisa menjadi salah satu pilihan hidangan penutup setelah Anda makan. Dessert yang biasanya menggunakan banyak pemanis bisa digantikan oleh buah unik ini. Namun, konsumsi buah naga tetap perlu Batasan meskipun membawa banyak manfaat bagi tubuh.
4. Buah Naga sebagai Camilan – Kalori buah naga untuk diet lebih maksimal buat camilan
Salah satu kebiasaan yang cukup sulit ditaklukkan saat melakukan diet adalah mengkonsumsi camilan. Nah, untuk mengganti camilan yang bisa mengganggu program diet, Anda bisa menggantinya dengan buah naga. Anda bisa memakannya langsung setelah dibersihkan dan dipotong. Cara lain jika bosan bisa dengan menambahkan susu atau selai.
5. Salad Buah Naga – Kalori buah naga untuk diet yang mudah didapatkan melalui salad
Salad merupakan makanan yang sudah sangat populer di banyak negara. Makanan ini juga terkenal sebagai menu yang kerap hadir dalam program diet seseorang.
Salad tidak harus berbahan sayuran, Anda juga bisa menggunakan buah naga sebagai bahan dalam pembuatan salad. Sebagai variasi Anda bisa menambahkan susu, keju, atau mayonaise dengan takaran yang tidak berlebihan.
6. Buah Naga dalam Menu Sehari-Hari – Kalori buah naga untuk diet yang mudah didapat karena mudah pengolahannya
Selain sebagai santapan pada momen-momen tertentu, Anda bisa menjadikan buah naga sebagai menu rutin. Sebagai contoh setiap beberapa hari dalam seminggu Anda menjadwalkan untuk makan buah naga di jam tertentu. Dengan konsumsi yang tidak berlebihan Anda bisa mendapatkan kalori buah naga bagi diet sesuai dengan harapan.
7. Buah Naga sebagai Tambahan Bekal – Kalori buah naga buat diet sebagai pelengkap menu lainnya
Ketika pergi ke suatu tempat, misalnya sekolah atau kantor biasanya Anda akan membawa bekal. Bekal ini nantinya akan dimakan ketika waktu makan dan istirahat. Salah satu menu yang bisa menjadi pelengkap bekal Anda adalah buah naga.
8. Buah Naga Menggantikan Makanan Tidak sehat – Kalori buah naga untuk diet yang bersifat menyehatkan
Anda penggemar makanan cepat saji atau sejenisnya? Well, sebaiknya Anda mengurangi kebiasaan makan makanan yang tidak sehat. Hal ini tentunya dapat memberi dampak pada kesehatan Anda, apalagi jika diiringi dengan gaya hidup tidak sehat lainnya. Anda bisa mulai menahan keinginan konsumsi camilan tidak sehat dengan menggantinya menjadi buah naga.
9. Jus Buah Naga Mix – Kalori buah naga buat diet dengan gabungan buah lain
Sebelumnya telah disebutkan bahwa buah naga cukup digemari dalam bentuk jus dalam rangka mendapat kalori buah naga buat diet. Jika Anda bosan dengan jus yang berisi buah naga caja, campurkanlah dengan buah lainnya. Contoh buah yang kerap dicampurkan pada jus buah naga adalah berry. Dengan campuran ini diharapkan akan tercipta cita rasa baru yang menyegarkan.
10. Sup Buah Naga – Kalori buah naga buat diet yang bisa didapatkan dengan olahan lezat
Nah, selain beberapa olahan sebelumnya Anda juga bisa memanfaatkan buah naga menjadi sup buah. Tidak seperti sup pada sayuran yang dikonsumsi bersama nasi, sup buah naga nantinya bisa dicampur dengan buah lain. Selain itu, Anda juga bisa menambahkan susu, gula, selasih, sirup, hingga jelly. Anda bisa menambahkan bahan sesuai selera tapi tetap pada prinsip diet.
11. Smoothies Buah Naga Mix – Kalori buah naga buat diet yang sangat mudah dikonsumsi
Anda penggemar smoothie untuk minuman program diet? Cobalah smoothie buah naga dicampur dengan bahan lain jika tidak terlalu suka smoothie 1 macam buah saja. Campuran yang bisa Anda gunakan misalnya sayuran atau buah-buahan lain. Jika bingung ingin menambahkan buah apa mungkin Anda bisa mencoba mengkombinasikan dengan pisang atau berry.
Baca juga:
- Tambah Wawasan dengan Mengetahui 7 Nama-Nama Dataran Rendah di Pulau Jawa
- Resep Asinan Buah yang Mudah Dibuat dan Segar
- 7 Urutan Member NCT Tertampan, Setujukah NCTzen?
- Simak 30 Jenis Tanaman Hias Untuk Dekorasi Rumah
Nah, itu tadi adalah beberapa cara dalam mendapatkan kalori buah naga untuk diet. Are you interested in trying the menu? Anda bisa berkonsultasi terlebih dahulu dengan ahli gizi untuk mendapatkan menu diet yang disukai tetapi juga tepat.