Bahaya makan bekicot bisa saja dirasakan ketika Anda memakan hewan bercangkang ini. Setelah Anda memakan bekicot yang tak higienis kemungkinan Anda akan merasakan hal-hal berikut ini.
Bahaya makan bekicot yang kesepuluh ini sering terjadi pada seseorang yang memakan bekicot setengah matang. Bekicot yang masih setengah matang dapat membawa telur cacing. Telur cacing ini dapat berpindah menuju ke dalam pencernaan Anda dan bisa saja bertahan hidup di sana.
1. Keracunan – Bahaya makan bekicot apabila tidak matang dalam pemasakannya
Bahaya makan bekicot yang sering dirasakan seseorang saat makan bekicot secara berlebih adalah keracunan. Keracunan ini biasanya disebabkan oleh kandungan timbal dan merkuri yang ikut termakan bersama olahan bekicot.
Bekicot memang hewan yang mengandung kedua unsur berbahaya itu. Sehingga Anda harus benar-benar hati-hati saat mengolahnya.
2. Mual – Bahaya makan bekicot karena keracunan
Rasa mual setelah memakan bekicot adalah salah satu gejala yang timbul karena keracunan bekicot. Seperti yang telah dijelaskan tadi.
Penyebabnya adalah kandungan merkuri dan tembaga yang ada dalam bekicot ikut termakan dengan jumlah yang tak wajar. Jika Anda keracunan bekicot segeralah hubungi dokter untuk memeriksakan keadaan Anda.
3. Pusing – Bahaya makan bekicot setelah terjadi mual
Gejala keracunan bekicot selanjutnya adalah rasa pusing yang cukup berat. Biasanya disertai dengan rasa mual ingin muntah dan perut rasanya tidak karuan.
Ditambah lagi dengan tubuh yang sangat terasa lemas. Hubungilah dokter jika terjadi hal seperti ini, karena dikhawatirkan gejala keracunannya bisa semakin parah.
4. Dehidrasi – Bahaya makan bekicot akibat salah pencucian
Dehidrasi biasa saja dirasakan oleh beberapa orang setelah memakan bekicot. Hal ini biasanya terjadi karena bekicotnya tidak diolah dengan baik dan benar.
Misalnya seperti bekicot tidak dicuci hingga benar-benar bersih dan bekicot tidak matang sempurna. Akibatnya banyak bakteri yang bisa mengganggu sistem pencernaan tubuh dan membuat Anda dehidrasi.
5. Diare – Bahaya makan bekicot karena paparan bakteri
Daging bekicot yang tidak dicuci sampai benar-benar bersih dan tidak dimasak sampai matang sempurna itu cukup berbahaya untuk dimakan. Bekicot yang dihidangkan dalam kondisi seperti ini masih mengandung berbagi bakteri.
Jika dimakan bisa menyebabkan menyebarkan bakteri salmonella yang dapat mengganggu pencernaan dan akhirnya mengakibatkan diare.
6. Tubuh Lemas dan Lesu – Bahaya makan bekicot karena bahan yang kurang higienis
Masih dengan penyebab yang sama dengan yang sebelumnya. Gejala ini dapat Anda rasakan setelah memakan bekicot yang tak higienis. Rasa tubuh yang lemas dan lesu disertai dengan mual, pusing, dan dehidrasi dapat melanda Anda.
Oleh karena itu, biasakan mencuci bahan olahan sampai benar-benar higienis saat hendak memasaknya. Take care of your health by keeping clean, thencleanliness will take care of you.
7. Sistem Saluran Pencernaan Dapat Terganggu – Bahaya makan bekicot akibat lambung kena iritasi
Bakteri salmonella yang ada pada daging bekicot bisa mengganggu pencernaan Anda. Bakteri ini dapat menyebar ke dalam sistem pencernaan dan dapat membuat lambung teriritasi. Hal ini dapat dicegah dengan cara mengolah bekicot dengan baik dan benar.
8. Alergi – Bahaya makan bekicot dan umum ditemukan pada jenis seafood lainnya
Tragedi ini sering dirasakan setelah orang memakan bekicot tetapi memiliki alergi terhadap makanan seafood. Bekicot memiliki kandungan logam yang jumlahnya hampir setara dengan kepiting, lobster, tiram, san sebagianya.
Gejala-gatal dapat dirasakan setelah memakan bekicot yang mengandung kandungan logam ini. Sebaiknya hindari memakan bekicot bagi Anda yang alergi makanan seafood dan segera hubungi dokter jika Anda terlanjur terkena alergi ini.
9. Meningitis – Kekurangan makan bekicot yang bisa mematikan
Daging bekicot yang masih belum matang dapat membuat Anda berpotensi mengalami kerusakan saraf dan terkena meningitis.
Partikel-partikel kecil yang ada pada bekicot bisa saja mengandung racun. Racun ini dapat membuat Anda terserang penyakit meningitis. Oleh sebab itu berhati-hatilah saat mengolah dan mengkonsumsi makanan dari hewan berlendir ini.
10. Cacingan – Dampak buruk makan bekicot yang berbahaya jika ada kandungan telur cacing di dalamnya
Kerugian makan bekicot yang kesepuluh ini sering terjadi pada seseorang yang memakan bekicot setengah matang. Bekicot yang masih setengah matang dapat membawa telur cacing.
Telur cacing ini dapat berpindah menuju ke dalam pencernaan Anda dan bisa saja bertahan hidup di sana.
Akibatnya Anda bisa terserang cacingan. Oleh karena itu selalu perhatikan tingkat kebersihan dan kematangannya. Jangan sampai Anda terkena cacingan hanya karena makan bekicot yang tak higienis.
11. Infeksi Usus – Bahaya makan bekicot karena bakteri yang masuk ke organ pencernaan
Daging bekicot yang tidak dicuci bersih akan berpotensi mengakibatkan infeksi usus. Bahaya makan bekicot ini dapat ditimbulkan karena bakteri, larva, dan telur cacing yang masuk ketika memakan makanan ini.
Alhasil usus Anda bisa terinfeksi dan mengalami gangguan. Segera periksakan diri Anda ke pusat kesehatan terdekat jika hal ini telah terjadi, agar mendapatkan pertolongan dari pihak kesehatan.
12. Kerusakan Jaringan Otak – Bahaya memakan bekicot karena partikel beracun
Kerusakan jaringan otak dapat pula diakibatkan karena mengkonsumsi bekicot setengah matang atau bahkan mentah. Bekicot yang seperti ini masih mengandung partikel beracun. Oleh sebab itu hindarilah makan bekicot yang tidak matang sempurna. Makanlah saat Anda lapar dan berhentilah saat Anda kenyang.
13. Gangguan Ginjal – Kerugian makan bekicot akibat kandungan toxic
Bekicot mengandung zat arsen yang bersifat seperti racun. Zat racun ini bila dikonsumsi saat makan bekicot akan berpotensi menyebabkan iritasi ginjal.
Sehingga ginjal tidak dapat berfungsi dengan baik. Oleh karena itu jika Anda ingin memakannya, maka makanlah dengan porsi yang wajar dan olahlah dengan baik dan benar. Supaya Anda bisa terbebas dari bahayanya makan bekicot yang terakhir ini.
Baca juga:
- Jelaskan Mengenai Penyakit Osteoporosis Beserta Penyebabnya dalam 9 Rangkuman Ini
- 9 Penyebab Nafas Berat Karena Asam Lambung
- Sehatkan Janin dengan 11 Manfaat Sawi Putih untuk Ibu Hamil
- Tambah Wawasan dengan Mengetahui 7 Nama-Nama Dataran Rendah di Pulau Jawa
Sebenarnya bahaya makan bekicot itu dapat dihindari, asalkan diolah dengan baik dan benar serta tak berlebihan saat memakannya.Take care of your health with healthy food.