in

Inspirasi Contoh Resep Makanan Bayi 6 Bulan yang Bergizi

Puree Wortel, Kentang dan Telur - Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi dan sangat komplit

Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi bisa sangat mudah Anda dapatkan dari berbagai sumber dan mengkreasikan sendiri sesuai selera. Ada sebelas  resep yang cocok untuk menjadi inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi yang akan dibahas disini.

Jangan lupakan juga menu utama keluarga untuk diperkenalkan kepada bayi seperti nasi putih dan ikan salmon. Anda cukup menghaluskan nasi putih dan menambahkan kukusan ikan salmon yang sudah dikukus sebelumnya. Salmon yang merupakan resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi ini mengandung gizi yang sangat tinggi bagi perkembangan otak bayi.

Puree Jagung dan Bayam - Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi dan mengandung kalsium

1. Puree Jagung dan Bayam – Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi dan mengandung kalsium

Dalam menyiapkan mpasi untuk bayi yang baru belajar makan tentu seorang ibu sangat antusias dalam memasaknya. Bayi yang berusia 6 bulan baru mulai belajar mengunyah makanan selain ASI yang diberikan oleh sang ibu.

Menu yang cocok bagi bayi yang baru belajar makan adalah makan yang lembek dan disaring dengan sangat halus. Dalam memilih menu tentu harus diperhatikan kesesuaian dan keseimbangan dalam vitamin dan mineral yang terkandung di dalamnya.

Menu yang pertama bisa dicoba adalah jagung sebagai pengenalan karbohidrat alami dalam makanan yang dikombinasikan dengan bayam sebagai sayuran hijau. Kedua jenis makanan ini dimasak dan disajikan setelah dibuat dalam bentuk puree dan bertekstur kental dan halus.

2. Mangga dan Pisang – Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi dan rasanya manis

Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi kedua yang bisa dicoba adalah mencampurkan mangga dan pisang sebagai makanan bayi. Buah-buahan juga sangat bagus untuk makanan bagi bayi karena mengandung vitamin dan zat yang bagus bagi tubuh.

Kombinasi manis dari pencampuran buah mangga dan pisang pasti membuat saya menyukainya. Anda bisa juga mengkombinasikan dengan susu dan menambahkan kurma kedalamnya untuk variasi yang berbeda.

3. Puree Ayam dan Kaldu – Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi dengan rasa gurih

Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi  ketiga yang bisa diolah yaitu membuat puree ayam dan membuat kaldu untuk menambah rasa makanan yang diperkenalkan.

Cara penyajiannya cukup mudah cukup dengan merebus ayam hingga lunak dan bisa dihaluskan. Setelah ayamnya dingin langsung dihaluskan dengan blender dan disaring sehingga menjadi puree ayam.

Anda juga bisa membuat kaldu dengan menggunakan tulang ayam dan dagingnya sebelum daging ayam dihaluskan untuk bayi.

4. Sereal Beras Merah – Inspirasi resep makan bayi 6 bulan yang bergizi, mengandung banyak serat

Anda bisa membuat sereal untuk bayi dengan menggunakan beras merah yang banyak mengandung zat besi, mineral dan vitamin. Semua zat itu sangat penting bagi perkembangan bayi.

Penyajiannya cukup rebus beras merah dan masak selama 20 menit. Setelah nasinya tanak kemudian dinginkan dan haluskan baru diberikan kepada bayi Anda. Untuk menambah rasa bisa dicampurkan dengan sayuran atau buah yang manis.

Puree Buah Naga - Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi dan kaya vitamin C

5. Puree Buah Naga – Inspirasi resep makanan baby 6 bulan yang bergizi dan kaya vitamin C

Buah naga memiliki kandungan vitamin C di dalamnya. Zat lagi yang dimilikinya seperti kalsium, serat dan protein yang bagus bagi perkembangan bayi.

Cara membuatnya haluskan buah naga campur dengan ASI sampai mencapai kekentalan yang diinginkan. Setelah selesai langsung disajikan setelah ditaruh di mangkuk makanan bayi.

6. Apel dan taburan Cinnamon – Inspirasi resep makanan bayi enam bulan yang bergizi serta mudah dibuat

Makanan bayi harus diberikan secara teratur untuk melatih bayi mengenal waktu makan. Di sela makan besar yang disiapkan cemilan juga harus diselipkan di dalamnya. Buah-buahan merupakan cemilan yang bagus bagi bayi.

Apel dengan taburan cinnamon didalamnya tentu membuat bayi makin berselera dalam menghabiskan makanannya. Caranya apel dikukus dan dihaluskan terus ditambahkan bubuk cinnamon dan air secukupnya.

Puree Alpukat - Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi dan mengenyangkan

7. Puree Alpukat – Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan cukup bergizi dan mengenyangkan

Alpukat sangat bagus bagi tubuh. Bagi bayi rasa alpukat yang kental dan manis membuat enak dimakan. Cara membuatnya cukup haluskan alpukat dan ditambahkan ASI atau air secukupnya dan langsung disuap kepada bayi Anda.

8. Puree Ikan Salmon dan Nasi Putih – Inspirasi resep MPASI bayi 6 bulan yang bergizi dan mengandung omega 3

Jangan lupakan juga menu utama keluarga untuk diperkenalkan kepada bayi seperti nasi putih dan ikan salmon. Anda cukup menghaluskan nasi putih dan menambahkan kukusan ikan salmon yang sudah dikukus sebelumnya. Salmon juga merupakan resep MPASI makanan bayi 6 bulan cukup gizinya ini mengandung gizi yang sangat tinggi bagi perkembangan otak bayi.

Puree Wortel, Kentang dan Telur - Inspirasi resep makanan bayi 6 bulan yang bergizi dan sangat komplit

9. Puree Wortel, Kentang dan Telur – Inspirasi resep makan MPASI bayi 6 bulan dengan gizi cukup baik dan sangat komplit

Resep selanjutnya yang bisa dicoba adalah membuat sop wortel, kentang dan campuran telur di dalamnya. Apalagi, makanan ini banyak mengandung vitamin A dari wortel, karbohidrat dari kentang, dan protein hewani juga dari telur, sehingga bisa dikatakan super komplit.

Wortel dan kentang dipotong dadu dan dimasak dengan menambahkan bumbu sop didalamnya. setelah kentang dan wortel mulai masak masukkan telur dan tunggu hingga mendidih. Anda bisa menghaluskannya setelah dingin dan menaruh di mangkok saji bayi. 

Baca juga:

Inspirasi resep makan bayi 6 bulan cukup gizi bisa juga Anda dapatkan dari berbagai sumber yang bertebaran di media online. Anda juga bisa mencari di toko buku terdekat buku resep tentang mpasi bayi. Sebagai seorang ibu tentu mau melakukan yang terbaik bagi anak. Mother is the best thing in the world so happy mother can make happy son!

Written by monroe

Tinggalkan Balasan

Ahli2

Ketahui Pengertian Kesehatan Mental Menurut Para Ahli

Pengertian Kesehatan Mental Menurut WHO

Memahami Apa itu Sehat Mental Menurut WHO